Seperti apa masa depan itu? Pertanyaan ini tentunya akan mengganggu pikiran Kamu ketika Kamu melamun di siang hari. Tapi Kamu berdosa dari bahwa masa depan tidak dapat ditempuh tanpa persiapan yang cukup.

Ada banyak sekali orang yang gagal mempersiapkan masa depan karena mereka tidak pernah belajar untuk melakukan persiapan sejak dini.

Kalau mau jujur, tentu investasi paling bagus adalah pendidikan serta ilmu. Tetapi ketika kita sudah memasuki dunia kerja, salah satu jenis investasi yang akan menjanjikan di masa depan adalah emas Antam.

Mengapa pilih Emas Antam?

Selalu muncul pertanyaan kenapa harus emas? Sejak zaman Socrates masih menjadi salah satu pengangguran di Yunani, hingga kini dia menjadi legenda harga emas tidak pernah turun secara drastis.

Hal itulah yang menjadi salah satu pertimbangan banyak orang bahwa emas ini memiliki harga yang stabil serta nilai jual yang tinggi. Sebagai salah satu komoditas paling diminati di dunia, emas tentunya memiliki banyak sekali kemungkinan untuk menjadi alat investasi.

Antam sebenarnya merupakan salah satu perusahaan yang memproduksi emas. Tetapi kredibilitas mereka sudah membuktikan bahwa emas yang mereka jual memiliki kualitas yang baik.

Emas selalu muncul dalam daftar nomor satu pada ada jenis investasi yang paling menjanjikan. Perkembangan nilai emas pun terbilang cukup bagus.

Kamu bisa lihat di tahun 2019 saja, harga emas naik 15% dari harga awalnya. Itu membuktikan bahwa investasi dengan emas merupakan salah satu investasi yang bisa mengebiri segala jenis deposito.

1001 Macam Wujud

Kamu tak boleh terjebak stigma kalau kita harus memiliki emas batangan untuk investasi. Emas dapat diinvestasikan dengan cara apapun dan dalam wujud apapun.

Hal termudah Jika Kamu ingin belajar investasi emas adalah membeli kalung ataupun gelang. Dengan dana yang tidak terlalu banyak Kamu bisa menabung untuk dijual lagi ketika harganya sudah naik.

Model investasi emas saat ini sudah sangatlah banyak. Terkadang justru Kamu yang kebingungan dalam memilih model investasi apa yang  diinginkan.

Sebelum melakukan investasi tentunya Kamu harus tahu seperti apa tipe emas yang bisa Kamu dapat. Jika Kamu memilih emas batangan maka pastikan Kamu membeli pada tempat yang resmi serta terpercaya untuk menghindari terjadinya penipuan.

Penipuan soal investasi emas sudah banyak terjadi. jangan sampai Kamu menjadi salah satu korban orang-orang yang haus akan harta dunia itu.

Beberapa hal yang bisa Kamu lakukan :

  • Pastikan membeli emas di tempat yang memiliki kredibilitas
  • Pastikan untuk melakukan cek kondisi barang
  • Perhatikan kandungan emas serta beratnya.

Kamu juga bisa melakukan investasi emas langsung dari smartphone. Namun untuk jenis investasi seperti itu Kamu harus berhati-hati karena investasi melalui aplikasi jauh lebih rawan penipuan.

Tentunya Kamu harus memilih aplikasi yang sudah memiliki kredibilitas. Jangan lupa kita juga harus melihat rating dari aplikasi tersebut.

Memilih emas bagi investasi merupakan salah satu hal yang sangat menjanjikan. Kalau saja di tahun 2020 ini Kamu membeli emas seberat 100 gram, kemudian di tahun berikutnya harga emas naik 20% maka keuntungan yang Kamu dapat sudah melebihi bunga deposito tahunan.

Sayangnya investasi emas saat ini sudah di nomor duakan. Kebanyakan orang lebih senang melakukan investasi berupa saham ataupun obligasi. Padahal secara garis besar keuntungan dari emas ini jauh lebih besar daripada keduanya.

Mudah Didapat

Salah satu keunggulan lain dari investasi emas adalah mudah didapat. Sedangkan salah satu syarat investasi tentunya adalah akses untuk mendapatkan aset tersebut tidak terlalu sulit. Hal itu sangat sesuai dengan kriteria emas.

Emas merupakan salah satu barang mewah yang paling sering kita temui di kehidupan sehari-hari. Darisana lahirlah kesadaran orang-orang untuk berinvestasi dengan emas. Salah satu jenis emas yang paling disukai untuk investasi adalah kalung.

Entah mengapa banyak orang indonesia memilih kalung ataupun perhiasan lain sebagai investasi. Bukannya memilih emas batangan, orang Indonesia lebih menyukai perhiasan sebagai pilihan.

Mungkin ya, daripada cuma balok begitu akan lebih berguna kalau bisa dipakai kondangan juga ya? Apapun alasannya, hal itu merupakan hal baik bagi masyarakat Indonesia. Sebab investasi mau tak mau memang sangat perlu Kamu pelajari.

Ketika keuangan sedang collapse seperti saat pandemi, adanya investasi berupa emas akan sangat membantu disaat yang sulit.

Kalau Kamu tidak mulai belajar investasi sejak sekarang lantas kapan lagi? Saat ini perekonomian sedang merangkak. Kalau Kamu tak bisa memanage finansial dengan baik serta ogah belajar investasi, pastinya Kamu akan kesulitan.

Investasi emas dari segi apapun tergolong sangat bagus. Jadi, kalau Kamu berniat untuk membeli emas sebagai investasi itu merupakan hal yang bagus.

Bentuk perhiasan maupun batangan sama-sama bagus tetapi jenis batangan lebih direkomendasikan sebagai jenis emas untuk investasi